Efektivitas Model Pembelajaran Cooperative Learning Tipe Jigsaw dalam Meningkatkan Motivasi Siswa ke Sekolah Minggu Buddha Giri Metta Virya Jepara

Kurnia Wati

Abstract


Pembelajaran kooperatif adalah penggunaan kelompok kecil dalam pengajaran yang membuat siswa bekerja sama untuk memaksimalkan belajar dalam kelompok. Pembelajaran ini dipadukan dengan tipe jigsaw yang dapat membantu siswa mengembangkan pemahaman dan sikap yang sesuai dengan kehidupan nyata melalui kerjasama dengan tujuan meningkatkan tanggung jawab kelompok dan motivasi siswa. Subjek penelitian ini adalah siswa SMB PAUD hingga SMP dan objek penelitian ini adalah model pembelajaran kooperatif tipe jigsaw. Tujuan penelitian ini adalah untuk meningkatkan motivasi belajar siswa sekolah minggu Buddha Giri Metta Virya Jepara. Jenis penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas yang dilaksanakan melalui dua siklus dan empat tahapan yaitu Perencanaan, Pelaksanaan, Observasi, dan Refleksi. Penelitian ini menggunakan teknik non tes dan instrumen pengumpulan data berupa observasi, wawancara, angket dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa keefektifan model pembelajaran kooperatif tipe jigsaw dapat meningkatkan motivasi belajar siswa terhadap UKM, berdasarkan hasil perolehan data siklus I motivasi belajar siswa sebesar 33% dan hasil angket observasi guru sebesar 55%, sedangkan pada siklus II terjadi peningkatan motivasi belajar siswa sebesar 38% dan observasi guru sebesar 56%. Disimpulkan bahwa model pembelajaran kooperatif tipe Jigsaw dapat meningkatkan motivasi belajar siswa di sekolah minggu Buddha Giri Metta Virya.

Keywords


model, pembelajaran, kooperatif, tipe jigsaw, motivasi belajar

Full Text:

PDF 52-61

References


Adi Alvian. (2014). Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Jigsau untuk Meningkatkan Hasil dan Keaktifan Belajar Pada Mata Pelajaran Sosiologi Siswa Kelas XI IPS 6 SMA Negeri 2 Surakarta Tahun Pelajaran 2013/2014. Surakarta: FKIP UNS

Aisah, Siti, H. Ashari, R, dan Wakhid Akhdinirwanto. 2013. Penggunaan Model Pembelajaran Cooperative Learning Tipe Think Pair Square Berbantuan Kartu Soal untuk Meningkatkan Aktivitas Belajar Siswa Kelas VII B SMP Negeri 5 Purworejo. Jurnal. Universitas Muhammadiyah Purworejo. Program studi pendidikan fisika. (Radiasi.Vol.3.No.1.Siti Aisah).

Arends, Richard I. 2007. Learning to Teach. Terjemahan oleh Soetjipto, Helly Prajitno & Soetjipto, Sri Mulyantini. 2008. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Astriani, Zulia. 2014. Penerapan Model Learning Strategies Tipe PQ4R untuk Meningkatkan Hasil Belajar Tematik Terpadu Kelas IV C SD N 08 Metro Timur Tahun Ajaran 2013/2014. Skripsi. Universitas Lampung: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan.

Awaliyah, Nur Fikri. 2017. Pengembangan Instrumen Penilaian Sikap Tanggung Jawab pada Pembelajaran Bahasa Prancis Berbasis Kurikulum 2013 Kelas X SMA N 7 Purworejo. Skripsi. Universitas Negeri Yogyakarta: Fakultas Bahasa dan Seni.

Basith, A. 2011. Hubungan Keterampilan Metakognitif dan Hasil Belajar Mata pelajaran IPA pada Siswa Kelas IV SD dengan Strategi Pembelajaran Jigsaw dan Think Pair Share (TPS).SKRIPSI JurusanBiologi - Fakultas MIPAUM.http://karyailmiah.um.ac.id/index.php/biologi/article/view/1189 4

Desy, Harly Sintya. 2018. Penerapan Model Pembelajaran Cooperative Learning Tipe Jigsaw Untuk Meningkatkan Motivasi Belajar Siswa Dan Hasil Belajar Siswa Kompetensi Dasar Akuntansi Perusahaan Dagang Kelas Xi Ak 3 Smk Negeri 1. Skripsi. Universitas Negeri Yogyakarta. Prodi pendidikan akutansi fakultas ekonomi.

Dahar, Ratna Wilis . 2006. Teori-Teori Belajar dan Pembelajaran. Jakarta:

Erlangga.

Hamzah B. Uno, Teori Motivasi dan Pengukurannya Analisis di Bidang Pendidikan, (Jakarta: PT Bumi Aksara, 2009), hlm. 27-28.

Hardiansyah, Haris . 2010. Metodologi Penelitian Kualitatif untuk Ilmu-Ilmu Sosial. Jakarta: Salemba Humanika.

Isjoni. (2011). Cooperative Learning Efektivitas Pembelajaran Kelompok. Bandung: ALFABETA

Karisman, Asri Fitriani. 2018. Penerapan Model Problem Based Learning (PBL) untuk Meningkatkan Hasil Belajar Peserta Didik Pada Subtema Kebersamaan Dalam Keberagaman (Penelitian Tindakan Kelas) Siswa Kelas IV SDN Ciaro 2 Kabupaten Bandung. Skripsi. Universitas Pasundan: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan.

Komalasari, Kokom. (2011). Pembelajaran Kontekstual Konsep dan Aplikasi. Bandung: PT Refika Aditama

Komara, Endang. 2012. Penelitian Tindakan Kelas dan Peningkatan Profesionalitas Guru. Bandung: PT Refika Aditama.

Mahmud dan Tedi Priatna. 2008. Penelitian Tindakan Kelas Teori dan Praktik.

Bandung: Tsabita.

Miaz Y. 2012. Pembelajaran Kooperatif Tipe Jigsaw Untuk Meningkatkan Aktivitas dan Hasil Belajar IPS SiswaSD .Jurnal Sekolah Dasar Vol. 21 No. 1.

Mulyasa. 2009. Praktik Penelitian Tindakan Kelas. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.

Nyanaponika & Bodhi. 2003. Petikan Aṅguttara Nīkāya. Diterjemahkan oleh Wena Cintiawati & Lanny Anggawati. 2003. Klaten: Vihara Bodhivamsa

Pane, Apridan dan Muhammad Darwis Dasopang. 2017. Belajar dan Pembelajaran. Jurnal Kajian Ilmu-Ilmu Keislaman Vol 3 No. 2.

Rokhyani, Ikka Ida . 2017. Penerapan Teknik-Teknik Penilaian Pembelajaran Sejarah di Man 1 Yogyakarta. E-Jurnal Pendidikan. Fakultas Ilmu Sosial. Universitas Negeri Yogyakarta.

Rosyidah,Ummi. 2016. Pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Jigsaw Terhadap Hasil Belajar Matematika Siswa Kelas VIII SMP Negeri 6 Metro. Jurnal. Universitas Nahdlatul Ulama Lampung. Program Studi Pendidikan Matematika. (Jurnal SAP Vol. 1 No. 2 Desember 2016).

Rusidi. 2009. Undang-Undang Sistem Pendidikan Nasional (Pendidikan Umum dan Pendidikan Keagamaan). Jakarta: CV. NAGA JAWA BERDIKARI.

Siti Aisah, H. Ashari, R. Wakhid Akhdinirwanto. 2013. Penggunaan Model Pembelajaran Cooperative Learning Tipe Think Pair Square Berbantuan Kartu Soal untuk Meningkatkan Aktivitas Belajar Siswa Kelas VII B SMP Negeri 5

Prabaningrum, Titis. (2016). Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Jigsaw untuk Meningkatkan Motivasi dan Hasil Belajar Sosiolog.

Purworejo. Radiasi.Vol.3.No.1 hal 16-17: Purworejo.

Sudjana, Nana. 2008. Penilaian Hasil Proses Belajar Mengajar. Bandung: PT Remaja Rosdakarya Offset.

Sugiyono. 2011. Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D. Bandung: CV Alfabeta.

Sulastri,dkk., Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Melalui Strategi Pembelajaran Berbasis Masalah Pada Mata Pelajaran IPS di Kelas SDN 2 Limbo Makmur Kecamatan Bumi Raya. Jurnal Pendidikan Vol 3 No.1

Suparman, Dwi nastuti. 2015. Peningkatan Kemampuan Berpikir Kreatif Siswa Melalui Penerapan Model Problem Based Learning. Jurnal. Universitas Khairun. Prodi pendidikan Biologi FKIP.

Suprijono, Agus. (2010). Cooperative Learning Teori & Aplikasi Paikem. Yogyakarta: Pustaka Pelajar

Suyanti, Retno Dwi. 2010. Strategi Pembelajaran Kimia. Yogyakarta: Graha Ilm The Editoral Comitte Burma Pitaka Association (ed). 1987. Dhammapada Sabda-

Sabda Buddha Gotama. 2005. Jakarta: Dewi Kayana Abadi.

Tim Redaksi. 2008. Kamus Besar Bahasa Indonesia Pusat Bahasa. Jakarta: PT Gramedia Pustaka Utama.

Trianto. (2009). Mendesain Model Pembelajaran Inovatif-Progresif. Jakarta:

Kencana.

Ummi Rosyidah. 2016. Pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Jigsawterhadap Hasil Belajar Matematika Siswa Kelas Viii Smp Negeri 6 Metro. Jurnal SAP Vol. 1 No. 2: Lampung.

Walshe, Maurice.1995. Dīgha Nikāya (Khotbah-khotbah Panjang Sang Buddha.

Trjh Team DhammaCitta Press. 2009. Tanpa Kota: DhammaCitta Press.

Wibowo, Hari . Pengantar Teori-Teori Belajar dan Model-Model Pembelajaran.

Dinas Pendidikan Provinsi Banten.

Winardi. 2001. Motivasi dan Pemotivasian dalam Manajemen. Jakarta: Raja Grafindo Persada.

Yasmin, Faizatul Lutfia, dkk.,2016. Hubungan Disiplin dengan Tanggung Jawab Belajar Siswa. Jurnal Pendidikan Vol 1 No. 4.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


View My Stats